Matematika Desimal, Biner, Oktal, Hexsa Desimal
Untuk mengubah angka desimal menjadi angka biner digunakan metode pembagian dengan angka 2 sambil memperhatikan sisanya. Mari kita perhatikan contohnya!
Untuk menuliskan notasi binernya, pembacaan dilakukan dari bawah yang berarti 11001101(2)
Dibaca dari bawah menjadi 111100(2) atau lazimnya dituliskandengan
00111100(2). Ingat bentuk umumnnya mengacu untuk 8 digit! Kalau111100 (ini
6 digit) menjadi 00111100 (ini sudah 8 digit).
Aritmatika Biner
Penjumlahan :
Seperti bilangan desimal, bilangan biner juga dijumlahkan dengan carayang sama. Pertama-tama yang harus dicermati adalah aturan pasangan digit biner berikut:
0 + 0 = 0
0 + 1 = 1
1 + 1 = 0 >> dan menyimpan 1
sebagai catatan bahwa jumlah dua yang terakhir adalah :
1 + 1 + 1 = 1 >> dengan menyimpan 1
Contoh 1 :
Menjumlahkan 5 Bilangan Biner
Perhatikan Contoh dibawah ini :
Berapakah Jumlah dari perhitungan diatas?. Berikut ini adalah cara menghitungnya secara bertahap :